Jun - 04
2015
Bencana adalah sebuah ujian dari Tuhan yang tidak dapat manusia tolak, akibat yang ditimbulkan pun bermacam-macam, bahkan tidak sedikit memakan korban jiwa. Kerugian materil pasti ada, juga kerugian fisik bahkan bisa juga menimbulkan kerugian traumatik. Jika sudah terjadi, maka benarkah…
May - 14
2015
Jika kita berbicara tentang asuransi kesehatan dari pemerintah yang tahun lalu sangat booming apa yang ada di dalam pikiran anda ? Jamsostek ? Bila itu jawabannya maka silahkan anda mengganti kewarganegaraan anda menjadi Uganda. Karena jawaban yang paling tepat adalah…
Apr - 29
2015
Memilih asuransi untuk mobil memang tidak bisa sembarangan, jika anda membeli jeruk di pasar saja harus sangat teliti apalagi asuransi mobil yang harganya tidak murah. Banyak aspek yang perlu dipertimbangkan dengan matang, belum lagi harga premi yang tepat. Asuransi mobil…
Apr - 08
2015
Masih banyak yang beranggapan bahwa asuransi properti hanya menanggung resiko kebakaran saja, padahal jaminan yang diberikan oleh asuransi properti ini bisa dikatakan sangat luas. Bisa dipastikan, dengan anda menggunakan asuransi properti maka anda sudah tidak perlu lagi khawatir akan hal…
Mar - 16
2015
Tren yang belakangan ini melanda pada selebritis dunia adalah mengasuransikan bagian tubuh yang dianggapnya menjadi aset paling berharga. Sudah beberapa pesohor dunia mencoba memberikan perlindungan atas bagian tubuh yang mereka anggap penting tersebut. Bahkan beberapa diantaranya ada yang mencapai angka…
Mar - 04
2015
Salah satu asuransi yang paling diminati di Indonesia adalah asuransi properti. Sama seperti jenis asuransi lainnya, memilih asuransi properti juga dibutuhkan cara dan langkah yang tepat. Jadi memilih asuransi pun harus sesuai dengan kebutuhan, selain itu penting buat kita untuk…